sungai kecilkarya D. Zawawi ImronSungai kecil, sungai kecil! Di manakah

Berikut ini adalah pertanyaan dari siapaajaaaaaa0o pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sungai kecilkarya D. Zawawi Imron

Sungai kecil, sungai kecil! Di manakah engkau telah kulihat?
Antara Cirebon dan Purwakarta atau hanya dalam mimpi?
Di atasmu batu-batu kecil sekeras rinduku dan di tepimu daun-daun bergoyang menaburkan sesuatu yang kuminta dalam doaku.

Sungai kecil, sungai kecil! Terangkanlah kepadaku, di manakahnegeri asalmu?
Di atasmu akan kupasang jembatan bambu agar para petanimudah melintasimu dan akan kubersihkan lubukmu agarpara perampok yang mandi merasakan juga sejuk airmu.

Sungai kecil, sungai kecil! Mengalirlah terus ke rongga jantungkudan kalau kau payah, istirahatlah ke dalam tidurku!
Kau yang jelita kutembangkan buat kekasihku.

puisi sungai kecil karya D. Zawawi Imron bercerita tentang?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

sungai yang sangat kecil tidak bisa di mandikan

Penjelasan:

mungkin bisa salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh padripadri34 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Feb 23