Sebutkan 6 kalimat tanya dan fungsinya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari sapaluluuuanj pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan 6 kalimat tanya dan fungsinya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Apa

Kata tanya "apa" berfungsi untuk menanyakan pengertian, peristiwa, atau benda.

Contoh kalimat: Apa pengertian dari ekosistem?

2. Siapa

Kata tanya "siapa" memiliki fungsi untuk menanyakan pelaku atau orang.mat: Siapa yang menjahit bendera merah putih?

3. Kapan

Kata tanya "kapan" berfungsi untuk menanyakan waktu.

Contoh kalimat: Kapan waktu yang tepat berjemur di bawah sinar matahari

Kata tanya "di mana" memiliki fungsi untuk menanyakan tempat.

Contoh kalimat: Di mana berdirinya organisasi ASEAN?

5. Mengapa

Kata tanya "mengapa" memiliki fungsi untuk menanyakan alasan.

Contoh kalimat: Mengapa air laut berwarna biru

6. Bagaimana

berfungsi untuk menanyakan kabar, keadaan, atau cara.

Contoh kalimat: Bagaimana kabar Sarah?

Semoga membantu Tolong jadikan jawaban tercerdas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Inunderstandable dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 11 Jan 23