Paragraf berikut untuk soal nomor 1-5 Gerabah merupakan salah satu

Berikut ini adalah pertanyaan dari mirasumsumira pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Paragraf berikut untuk soal nomor 1-5 Gerabah merupakan salah satu warisan budaya yang sangat tua. Konon, gerabah sudah dibuat sejak manusia hidup menetap dan mulai bercocok tanam. Meskipun sudah ada sejak ribuan tahun yang lalu, sampai kini pun gerabah dapat dijumpai di seluruh pelosok Nusantara, misalnya di Pulau Madura.Gerabah yang dihasilkan dari Pulau Madura berwarna kuning. Gerabah Madura memiliki harga yang terjangkau, antikarat, dan mudah dibersihkari. Selain itu, gerabah Madura memiliki kekhasan lokal. Oleh karena itu, gerabah Madura berbeda dari gerabah di daerah lainnya.
1. Gagasan pokok paragraf kedua terdapat pada kalimat.
a. kesatu
b. kedua
c. ketiga
d. keempat
2. gerabah yang dibahas pada paragraf tersebut berasal dari pulau....
a. jawa c. sumatra
b. madura d. kalimantan
3. ciri khas gerabah madura adalah....
a. harganya mahal
b. mudah berkarat
c. sulit dibersihkan
d. bewarna kuning ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. a. keempat

2. b. madura

3. d. berwarna kuning

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh abdazz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 03 Dec 22