Berikut ini adalah pertanyaan dari yanti081979 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
22. Teks berita tersebut termasuk dalam topik ....
23. Kalimat kedua merupakan pernyataan untuk unsur ....
24. Teks berita tersebut termasuk jenis teks berita ....
25. Jumlah korban yang belum ditemukan, yaitu
26.... menjadi hambatan utama dalam evakuasi korban.
Tolong dijawab trus jangan ngasal ya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Berikut jawaban berdasarkan berita tersebut:
- Topik teks berita tersebut ialah evakuasi korban tanah longsor.
- Kalimat kedua mengandung unsur kapan dan mengapa.
- Teks berita tersebut termasuk jenis berita penjelasan.
- Jumlah korban yang belum ditemukan sebanyak 24 orang.
- Medan berat berupa jalan menanjak berliku-liku dan berbatu menjadi hambatan utama dalam evakuasi korban.
Pembahasan
Teks berita merupakan teks yang menjelaskan suatu kejadian aktual dan faktual. Teks ini bertujuan agar para pembaca mengetahui informasi terbaru mengenai suatu peristiwa. Dalam teks berita terdapat beberapa unsur, yaitu apa, siapa, mengapa, kapan, dimana dan bagaimana.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut materi tentang pengertian berita yomemimo.com/tugas/10472740
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ikapuji18 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 30 Apr 23