6. Cermati paragraf berikut!Hal yang sama terjadi saat kamu

Berikut ini adalah pertanyaan dari amandanirmala67 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

6. Cermati paragraf berikut!Hal yang sama terjadi saat kamu menyakiti orang dengan ucapanmu. Kata-kata meninggalkan bekas luka di hati sama halnya lubang bekas paku di pagar. Ingat, kita harus memperlakukan setiap orang dengan sayang dan hormat, sebab meskipun telah memohon maaf dan dimaafkan, luka di hati tidak akan pernah hilang.
Paragraf tersebut merupakan bagian ...teks cerita inspiratif
A. Orientasi
B. Resolusi
C. Komplikasi
D. Koda

7. Seharusnya... laskar pelangi karya Andrea Hirata yang di ulas ,... pulang karya Toha Mochtar. Bagian rumpang tersebut dapat dilengkapi dengan...
A. Tidak, tetapi
B. Tidak, melainkan
C. Bukan, tetapi
D. Bukan, melainkan

8. Cermati teks beikut!
Sementara itu, sebagian masyarakat tidak setuju kalau siswa yang nakal dikeluarkan dari sekolah. Alasannya, siswa itu masih perlu pembinaan. Pihak sekolah harus membina anak sekolah yang nakal tersebut. Apa gunanya sekolah kalau tidak bisa membina dan membimbing siswanya. Supaya tidak terjadi perkelahian, misalnya, sekolah perlu mengadakan kegiatan yang membuat siswanya betah di sekolah. Perlu diketahui bahwa pelajar, terutama, SMP merupakan peralihan dari anak ke remaja. Secara psikologis. mereka butuh perhatian. Kegiatan yang membuat siswa betah di sekolah, antara lain, olah raga, musik, tari, menulis, dan pramuka.

Kutipan teks diskusi tersebut merupakan bagian...

A. Isu perlunya hukuman berat berupa dikeluarkan dari sekolah bagi siswa nakal
B. argumen pendukung perlunya siswa nakal diberi sanksi
C.argumen penentang kalau hukuman pengeluaran siswa tidak diterapkan
D. argumen penentang diterapkannya sanksi pengeluaran siswa dari sekolah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

6. D. Koda

7. B. Tidak, melainkan

8.  C. argumen penentang kalau hukuman pengeluaran siswa tidak diterapkan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh abangMantap dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 16 Jun 23