Berikut ini adalah pertanyaan dari halizasiti850 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Buatlah satu paragraf dengan memperhatikan ejaan dan pola pengembangan pada paragraf yang ada di dalam materi1. garis bawahi kalimat utama dari paragraf tersebut
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Konstitusi
Konstitusi berarti suatu dokumen yang memuat aturan aturan dan ketentuan yang bersifat pokok atau dasar dari ketatanegaraan suatu bangsa dan negara.
Konstitusi rakyat Indonesia adalah Undang Undang Dasar RI Tahun 1945. Pada UUD 1945 bagian pembukaan UUD tidak dapat dirubah.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh putrahengki000 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 05 Mar 23