1. Sebutkan 3 (tiga) upaya pelestarian hewan! 2. Apa

Berikut ini adalah pertanyaan dari bledsyworx pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Sebutkan 3 (tiga) upaya pelestarian hewan!2. Apa dampak pembalakan liar pada hewan di dalam hutan?

3. Perhatikan gambar berikut! Kecoak Dewasa Nimfa Telur Jelaskan dengan singkat proses metamorfosis hewan tersebut!

4. Sebutkan 3 (tiga) hewan yang tidak mengalami metamorfosis!

5. Sebutkan 3 (tiga) manfaat hewan bagi kehidupan manusia! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

1. Berikut cara melestraikan hewan bagi kehidupan:

  • Menjaga habitat alami hewan dengan tidak menebang hutan secara liar.
  • Melindungi hewan-hewan yang terancam punah dan langka.
  • Tidak berburu hewan yang terancam punah dan langka.
  • Mendukung pelestarian dan penangkaran hewan.

2. Punahnya Hewan dan Tumbuhan.

Bila hutan terus ditebang secara liar, banyak hewan yang akan kehilangan tempat tinggal, serta tanaman yang tidak bisa tumbuh. Kondisi ini akan berakibat punahnya beberapa jenis hewan dan tumbuhan. Hewan-hewan liar pun akan mencari tempat tinggal baru dengan mendatangi pemukiman warga

3. (tidak bisa menjawab karena tidak ada gambar yang tertera)

4. hewan yang tidak mengalami metamorfosis

  • ayam
  • kucing
  • lumba²

5. manfaat hewan bagi kehidupan manusia

  • sumber pangan
  • bahan sandang
  • penghasil pupuk

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh angelcristanti89 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 25 Apr 22