Berikut ini adalah pertanyaan dari astutisusiana pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
sangat penting bagi bangsa Indonesia? Pertanyaan tersebut pasti pernah terlintas di benak detikers. Untuk memahami sebuah makna akan lebih baik paham terlebih dahulu tentang makna persatuan dan kesatuan.
Dalam substansi persatuan dan kesatuan bangsa terdapat sejumlah konsep dasar seperti persatuan, kesatuan, bangsa, integrasi nasional, nasionalisme, dan patriotisme. Persatuan secara sederhana berarti gabungan (ikatan, kumpulan, dan sebagainya) dari beberapa bagian menjadi sesuatu yang utuh.
Persatuan bangsa berarti persatuan bangsa Indonesia yang menghuni wilayah Nusantara. Bersatunya bangsa Indonesia sendiri didorong atas kemauan yang sadar dan penuh tanggung jawab untuk mencapai kehidupan bangsa yang bebas dan penuh tanggung jawab untuk mencapai kehidupan bangsa yang bebas dalam suatu wadah negara yang merdeka, berdaulat, adil, dan makmur.
Persatuan dalam bangsa perlu terus dibina. Jika hal tersebut terus dibina akan melahirkan kesatuan bangsa, yakni suatu kondisi yang utuh yang memperlihatkan keamanan, kesentosaan, dan kejayaan.
Mengapa persatuan dan kesatuan sangat penting bagi bangsa Indonesia? Jawabannya tentu agar bangsa Indonesia terhindar dari konflik dan dapat hidup berdampingan.
Melansir dari laman Kemdikbud, Negara Kesatuan Republik Indonesia adalah suatu bentuk negara yang luas dan memiliki beragam adat, suku, keyakinan, serta budaya yang memiliki tujuan dasar menjadi bangsa yang merdeka, bersatu, berdaulat, adil, dan makmur.
Baca juga:
Inilah Kedudukan dan Fungsi Pancasila sebagai Pandangan Hidup Bangsa
Nilai-nilai persatuan dan kesatuan merupakan jiwa lahirnya NKRI karena hal tersebut terkait dengan keragaman bangsa Indonesia. Nilai-nilai persatuan dan kesatuan dalam kehidupan bangsa Indonesia secara jelas dapat dipahami dari dasar negara Pancasila dan konstitusi negara, UUD NKRI Tahun 1945.
Berikut adalah manfaat persatuan dan kesatuan dalam kehidupan bernegara:
1. Dapat menjaga keutuhan dan keamanan.
2. Memperkuat jati diri bangsa.
3. Kemajuan bangsa dapat dirasakan dalam segala bidang.
4. Terciptanya suasana tenteram dan nyaman.
Persatuan dan kesatuan juga mencerminkan dari sila ketiga Pancasila yaitu Persatuan Indonesia dari Persatuan Indonesia tersebut masyarakat Indonesia harus menjadi satu, dan jangan sampai terpecah belah.
Contoh dari perilaku persatuan dan kesatuan dalam lingkungan masyarakat yang erat dengan semboyan bersatu kita teguh bercerai kita runtuh salah satunya adalah saling menghormati dan menghargai dengan sesama warga masyarakat, menjaga hubungan baik dengan tetangga dan selalu berperilaku sopan kepada semua warga yang berada di lingkungan sekitar kita.
Jadi mengapa persatuan dan kesatuan sangat penting bagi bangsa Indonesia, agar Indonesia tidak terpecah belah dan tetap saling menghargai satu sama lain. Paham ya detikers?
Baca juga:
Makna Bersatu Kita Teguh, Kamu Sudah Tahu Belum?
Simak Video "Cegah Upaya Kelompok Intoleransi, Danrem Kumpulkan Elemen Masyarakat Bogor"
Cegah Upaya Kelompok Intoleransi, Danrem Kumpulkan Elemen Masyarakat Bogor
(atj/nwy)
persatuan dan kesatuan
pancasila
bangsa indonesia
nkri
sila ketiga pancasila
Share
Komentar
Berita Terkait
10 Contoh Sikap Cinta Tanah Air dalam Kehidupan Sehari-hari
Masa Jabatan Presiden Menurut UUD 1945, Bisakah Diperpanjang?
28 Istilah Gotong Royong dalam Berbagai Bahasa
LaNyalla Sebut 13 November 1998 Jadi Hari Matinya Nilai Pancasila
Ke Pesantren Bambu Bogor, Ketua DPD RI Bicara Nilai Pancasila
Ini Sosok Eurico Guterres Sang Pejuang NKRI Sejati
Potret Ragam Aksi Sambut Hari Lahir Pancasila di Berbagai Daerah
Berita detikcom Lainnya
Aduh! Karyawan Dealer Jajal Ferrari Enzo Malah Nabrak Pohon
detikOto | Rabu, 19 Jan 2022 09:12 WIB
Indonesia Patriots Akhirnya Raih Kemenangan Pertama di IBL 2022
detikSport | Selasa, 18 Jan 2022 21:11 WIB
Bumerang Gaga Muhammad: Sebut Laura Anna Lalai Jadi Divonis 4,5 Tahun Bui
detikHot | Rabu, 19 Jan 2022 10:39 WIB
Kalap Makan Sushi Berujung Sakit hingga Jessica Jane Kulineran di Gang Aut
detikFood | Rabu, 19 Jan 2022 09:30 WIB
Ini Predjama, Kastil Gua Terbesar di Dunia yang Simpan Kisah Mengerikan
detikTravel | Rabu, 19 Jan 2022 10:05 WIB
Cerita Lengkap Desainer Viral Buat Gaun Pengantin untuk Pernikahan 3 Agama
Wolipop | Rabu, 19 Jan 2022 09:31 WIB
Berita Terpopuler
#1
Cara Menjual Karya NFT seperti Ghozali Everyday di OpenSea
detikEdu | Rabu, 19 Jan 2022 09:00 WIB
#2
Sekilas Mirip, Ini Lho Beda SNMPTN dan SNMPN
detikEdu | Rabu, 19 Jan 2022 10:00 WIB
#3
Omicron Melonjak, Epidemiolog UGM Ingatkan Ini Selama PTM Berlangsung
detikEdu | Rabu, 19 Jan 2022 10:30 WIB
#4
Kabar Terbaru PPPPK Guru Tahap 3, Kapan Jadwal Seleksinya?
detikEdu | Rabu, 19 Jan 2022 11:30 WIB
#5
5 Tips Simpel Makin Produktif Tiap Hari ala Konsultan Bisnis Ivy Lee
detikEdu | Rabu, 19 Jan 2022 11:00 WIB
maaf kalau salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh frengky6523 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 19 Apr 22