Bacalah kutipan berikut dengan seksama! (1) Nama Chairil Anwar abadi

Berikut ini adalah pertanyaan dari wanasri49 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bacalah kutipan berikut dengan seksama! (1) Nama Chairil Anwar abadi bersama puisi-puisinya yang tak lekang oleh waktu hingga saat ini. (2) Beliau sosok penyair angkatan '45 bersama Asrul Sani dan Rivai Apin. (3) Chairil lahir dan dibesarkan di Medan sebelum pindah ke Batavia (sekarang Jakarta) dengan ibunya pada tahun 1940, tempat ia mulai menggeluti dunia sastra. (4) Dia mulai mempublikasikan puisi pertamanya pada tahun 1942. (5) Chairil terus menulis sehingga dia termasuk penyair yang produktif. 4. Tuliskan kalimat fakta yang terdapat pada teks di atas !​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

(3)

Penjelasan:

KARENA ADA PENJELASAN BAHWA CHAIRIL LAHIR DI MEDANSEBELUM PINDAH KEBATAVIA (SEKARANG JAKARTA)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ReganRasyid dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 16 May 23