Berikut ini adalah pertanyaan dari dorkasdebri77 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
B. Obat ini ini efektif untuk menghilangkan bibir pecah - pecah
C. Buku yang di photokopi ini seharga Rp. 15.000
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
A. Yang membawa HP harap dimatikan
B. Obat ini efektif untuk menghilangkan bibir pecah
C. Buku yang di fotokopi ini seharga Rp. 15.000
Pembahasan
Perbaikilah penulisan kalimat berikut :
A. yang membawa Hp harap dimatikan
- Kata depan seharusnya menggunakan huruf kapital , Yang
B. Obat ini ini efektif untuk menghilangkan bibir pecah - pecah
- Untuk kata ini" tidak perlu diulang lagi , hanya tulis ini , dan juga kata pecah - pecah cukup ditulis pecah saja , agar menjadi kalimat efektif
C. Buku yang di photokopi ini seharga Rp. 15.000
- kata photokopi merupakan kata tidak baku penulisan yg benar adalah fotokopi
#SolusiBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Riwinap31 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 09 Apr 22