1.Cermati kalimatberikut!Perahu itu berlayar menyusuri sungai Musi.Penulisan kata bercetak miring

Berikut ini adalah pertanyaan dari ciacia3891 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1.Cermati kalimatberikut!Perahu itu berlayar menyusuri sungai Musi.

Penulisan kata bercetak miring salah sebab seharusnya huruf kapital…….

A. tidak dipakai sebagai penjelas huruf pertama nama diri geografi yang digunakan sebagai penjelas nama jenis
B. dipakai sebagai huruf pertama nama diri geografi jika kata yang mendahuluinya menggambarkan kekhasan budaya.
C. dipakai sebagai pengganti huruf pertama unsur-unsur nama geografi yang diikuti nama diri geografi
D. dipakai sebagai penjelas huruf pertama nama diri geografi yang digunakan sebagai penjelas nama jenis

2.Cermatilah kalimat berikut!

Bacalah cerpen Sang Pahlawan dalam buku kumpulan cerpen berjudul Parmin. Penulisan judul cerpen Sang Pahlawan salah, sebab

A. tidak diapit tanda petik dua
B. tidak diapit tanda petik satu
C. tidak diakhiri dengan tanda koma
D. tidak menggunakan tanda seru​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Penulisan kata bercetak miring salah seharusnya huruf kapital tidak dipakai sebagai penjelas huruf pertama nama diri geografi yang digunakan sebagai penjelas nama jenis. (A)

Penulisan huruf kapital pada nama diri geografi harus mengikuti aturan yang berlaku. Huruf kapital digunakan pada nama diri geografi yang merupakan nama khusus dan pada kata yang digunakan sebagai penjelas nama jenis.

2. Penulisan judul cerpen Sang Pahlawan salah, sebab tidak diapit tanda petik satu. (B)

Penulisan judul cerpen menggunakan tanda petik satu atau tanda petik dua untuk membedakan antara judul cerpen dengan kalimat biasa. Oleh karena itu, penulisan yang benar adalah "Bacalah cerpen 'Sang Pahlawan' dalam buku kumpulan cerpen berjudul Parmin."

Bila jawaban sesuai, Jadikan jawaban terbaik yaa!!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Namatasyaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 17 Jun 23