Beni dan Beno adalah si bebek kembar. Mereka sedang mencari

Berikut ini adalah pertanyaan dari rudiirawan4560 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Beni dan Beno adalah si bebek kembar. Mereka sedang mencari makan. Setelah berjalan memutari kebun, Beni mendapatkan siput kecil untuk dimakannya. Sementara Beno, adiknya masih asyik berjalan di belakang Beni. "Ayo kemari, Beno! Kakak mendapat siput" teriak Beni pada adiknya. Beno berlari mendekat. "Ini untukmu ya, ayo kita makan!" kata Beni. Beno makan sangat lahap. "Kak, makananku habis. Aku masih lapar. Huhuhuh." kata Beno sambil menangis. "Ya sudah jangan menangis ya, ini untukmu saja." ucap Beni sambil menyodorkan makanan untuk adiknya. Keteladanan dari tokoh Beni pada cerita tersebut adalah.... A. sangat sayang pada adiknya B. rela berkorban demi keluarga C. pantang menyerah untuk mencapai tujuan D. berjuang tanpa pamrih untuk mencapai tujuan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. sangat sayang pada adiknya

(maaf klo salah ya)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arifahrubiana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Aug 23