berikan sebuah teks deskripsi tentang pundut nasiBesok di kumpul​

Berikut ini adalah pertanyaan dari roofibjm pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Berikan sebuah teks deskripsi tentang pundut nasi

Besok di kumpul​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sesuai dengan namanya, Pandut Nasi atau Puduttu yang artinya bungkus dalam bahasa Banjar ini dibungkus dengan daun pisang. Pundut nasi artinya bungkus dan dibuat dengan cara mengukus nasi yang dibungkus dengan daun pisang. Sebelum dikukus, daun pisang diisi nasi dengan  santan. Nasi pandut dengan bumbu  habang (merah).

Pembahasan

Teks deskriptif adalah teks yang berisi tentang gambaran suatu benda, tempat, atau peristiwa. Struktur teks deskriptif adalah identifikasi, deskripsi, dan kesimpulan. Di bawah ini adalah penjelasan dari deskripsi. Descriptive text digunakan untuk mendeskripsikan atau memberikan sesuatu. Teks ini berisi serangkaian paragraf yang berhubungan dengan objek atau tempat. Sehingga pembaca dapat melihat, mendengar dan merasakan apa yang penulis gambarkan.

Pelajari Lebih Lanjut

Materi tentang teks deskripsi yomemimo.com/tugas/31088141

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hatemonday dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 16 Nov 22