pengertian teks negosiasi dan pengertian debat ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari miqbal05 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pengertian teks negosiasi dan pengertian debat ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

negosiasi atau perundingan adalah suatu cara untuk mencapai suatu kesepakatan melalui diskusi formal. Negosiasi merupakan suatu proses saat dua pihak mencapai perjanjian yang dapat memenuhi kepuasan semua pihak yang berkepentingan dengan elemen-elemen kerja sama dan kompetisi.

Debat adalah proses saling bertukar pendapat untuk membahas suatu topik dari sudut pandang yang berbeda antara satu pihak dan pihak lainnya. Nah, dalam berdebat, setiap pihak harus menyertakan informasi yang disertai bukti atau data yang relevan untuk argumen yang dikemukakan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RickyJonathanx dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 09 Jun 23