Ketika sang mentari bersinar. Diiringi kicauan burung yang bernyanyi Detik demi detik

Berikut ini adalah pertanyaan dari MalesMikirUsername pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ketika sang mentari bersinar.Diiringi kicauan burung yang bernyanyi
Detik demi detik yang berbunyi
Membangunkanku untuk mnggapai cita

Buku-buku yang memandangku
Seolah menenggelamkan ku dalam angan

Kutatap mentari dan berkata
Aku siap demi masa depanku
Semangat yang membara
Membangkitkan jiwa dan raga

Lonceng sekolah yang memanggil
Adalah awal mengumpulkan ilmu
Menunutut ilmu
Dialah canda bagiku
Mnambah kecerdasan
Dan menjadi jembatan
Akan cita-cita ku!

Baca dengan saksama puisi di atas!
1. Judul apa yg sesuai utk puisi tersebut.
2. Berilah penjelasan masing-masing bait dari puisi di atas!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. semangat/pagiku/demi masa depan

2. 1-untuk cita² kita harus memulai lebih awal

2-ilmu itu tak terbatas

3-untuk masa depan kita harus memiliki ambisi

4-jangan menganggap sekolah itu beban, jadikan itu sesuatu yang menyenangkan supaya kita semangat menggapai cita-cita

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lightstar8765 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 12 Dec 22