14. Hendra tidak membawa pensil untuk mengambar tugas. Anto pun

Berikut ini adalah pertanyaan dari ilham123sap pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

14. Hendra tidak membawa pensil untuk mengambar tugas. Anto pun meminjamkan satu pensilnya kepada Hendra. Namun, setelah selesai, pensil itu justru dibuat mainan dan dipatahkan oleh Hendra. Ia pun mengatakan kepada Anto bahwa pensilnya itu jelek. Peribahasa yang sesuai dengan cerita ilustrasi di atas adalah .... a.habis manis sepah dibuang b.mencari jarum dalam tumpukan jerami c.serigala berbulu domba d.air susu dibalas dengan air tuba​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

d maaf kalau salah^^

Penjelasan:

karena si Hendra membalas kebaikan anto dengan kesalahan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh t1867719 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 07 Jan 23