Berikut ini adalah pertanyaan dari syuhada382 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Sejak meninggalkan perbatasan Indonesia di sisi timur menyisiri utara Papua Nugini, Dewaruci yang melintasi laut lepasSamudra Pasifik selalu akrab dengan hantamanombak(1). Saat cuaca bersahabat,tinggi gelombang pun bisa mencapai 5 meter(2). Jika terjadi badai, tinggi gelombang bisa mencapai 2-3 kali lipatnya(3). Kapal berumurhampir enam dasawarsa itupun harus berjalan terombang-ambing mengikuti alunanombak besar di salah satu samudra terganas itu(4). Dampak goyangan ombak yang cenderung kurang bersahabat,menurut dokter kapalLettu Laut (K)dr. Bangun Pramujo,membuat selera makan menurun(5). Keadaan ini dikhawatirkan akan mengganggu kesehatan para awak kapal(6).
Kalimat fakta ditandai dengan nomor...
A. 1,2,3
B. 3,4,5
C. 4,5,6
D. 2,3,5
E. 1,3,5
Kalimat fakta ditandai dengan nomor...
A. 1,2,3
B. 3,4,5
C. 4,5,6
D. 2,3,5
E. 1,3,5
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Kalimat fakta ditandai dengan nomor 1,2,3 jadi jawabannya adalah
A. 1,2,3
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh opparyeon92 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 21 Feb 23