Berikut ini adalah pertanyaan dari yuliyulian875 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
ini salah satu contohnya yaa...
Penjelasan:
1. pengaruh internet terhadap kehidupan sosial generasi muda
rumusan masalahnya :
bagaimana pengaruh internet terhadap kehidupan sosial generasi muda?
tujuan penulisan:
mengetahui bagaimana pengaruh internet terhadap kehidupan sosial generasi muda
2. revitalisasi museum untuk meningkatkan minat generasi muda
rumusan masalahnya:
apakah revitalisasi museum dapat meningkatkan minat generasi muda?
tujuan penulisan:
mengetahui dampak revitalisasi museum untuk meningkatkan minat generasi muda.
3. dampak positif aplikasi pengolah gambar bagi kreativitas generasi muda
rumusan masalah:
bagaimana dampak positif dari penggunaan aplikasi pengolah gambar bagi kreativitas generasi muda?
tujuan penulisan:
menjelaskan dampak positif dari penggunaan aplikasi pengolah gambar bagi kreativitas generasi muda
4. meningkatkan rasa toleransi bagi remaja
rumusan masalah:
menganalisis faktor apa saja yang dapat mempengaruhi meningkatnya rasa toleransi bagi remaja?
tujuan penulisan:
mengetahui hasil analisis dari faktor yang dapat mempengaruhi meningkatnya rasa toleransi bagi remaja.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hinata21221 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 18 May 23