Berikut ini adalah pertanyaan dari syafanaak pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Entah berapa lama, ketika aku terbangun, sebagian kepalaku sudah dibaluti kain panjang dan pipih. Setelah beberapa hari, ketika kain itu dibuka, perlahan. Mataku segera mengerjap. Cahaya mendekap tubuhku. Seperti kain raksasa yang meringkusku. Dan semua menjadi begitu berbeda. Ibu bertanya, apakah aku bisa melihat? Apakah aku merasa silau? Aku hanya tersenyum lebar. Ibu menciumku. Wajah ibu persis seperti yang kubayangkan selama ini. Persis. Namun, aroma rumput basah itu lenyap entah ke mana. Dan aku merasa sangat girang bisa melihat begitu banyak binatang berkeliaran. Berbaur dengan manusia. Aku tahu itu binatang karena mereka memiliki moncong. Semacam bibir yang menjorok ke depan. Ibu pernah bercerita, bahwa salah satu perbedaan fisik manusia dan binatang adalah pada moncongnya. Sumber: Mashdar Zainal. "Penglihatan" dalam Tanah Cerpen Pilihan 2016, Jakarta, Kompas, 2017 Tentukanlah latar suasana pada kutipan cerpen tersebut!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Sedih,bahagia,senang
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh triapriliansyah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 21 Aug 23