Berikut ini adalah pertanyaan dari semiwulandari01 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
1. ciri ciri pantun
1.Tiap bait terdiri dari empat larik. Dalam karya sastra, larik adalah baris. ...
2.Tiap larik terdiri atas 8 sampai 12 suku kata. ...
3. Larik pertama dan kedua merupakan sampiran. ...
4. Larik ketiga dan keempat merupakan isi. ...
Rima akhir larik bersajak a-b-a-b.
2.ciri ciri syair
1.terdiri dari 4 bait
2.tiap baris terdiri dari 8 sampai 14 kata
3.bersajak aa,aa,,aa, dan seterus nya
4.semua baris ny adalah isi
3.ciri-ciri gurindam
1.tiap bait terdiri 2 baris
2.tiap baris terdiri dari 10-14 suku kata
3.bersajak aa,bb,cc, dsb
4.baris 1 berupa soalan/masalah
5.baris ke 2 berupa jawaban atas persoalan / masalah
4.pantun jenaka
Ke pasar membeli gunting
Jangan lupa membeli pita
Sangatlah heran si induk kucing
Melihat tikus naik kereta
5.jenis jenis pantun
pantun kiasan,nasehat,jenaka,teka-teki,cinta,pribahasa dan agama
jenis jenis syair
syair romantis,kiasan,sejarah,Panji,dan agama
jenis-jenis gurindam
berkait dan berangkai
semoga membantu:))
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh w2346579 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 17 Apr 22