1. Tentukan unsur yang terdapat dalam iklan tersebut! ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari odoyanu pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Tentukan unsur yang terdapat dalam iklan tersebut! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Menampilkan Keunggulan

Salah satu unsur iklan adalah menampilkan keunggulan barang atau jasa yang ditawarkan. Keunggulan produk ini harus ditonjolkan agar bisa menjadi nilai lebih dan alasan mengapa target konsumen harus membeli atau menggunakan produk yang ditawarkan.

Kalimat Deskriptif

Unsur-unsur iklan selanjutnya, yaitu menggunakan kalimat deskriptif. Unsur iklan satu ini sangat penting untuk menjelaskan dan menguraikan secara spesifik produk atau jasa yang ditawarkan.

Dalam menggunakan kalimat deskriptif tidak boleh sembarangan, tetapi harus menarik dan mampu dipahami banyak orang. Sebab, jika kalimat susah dipahami, dapat mengurangi tujuan iklan itu sendiri.

Kalimat Ajakan

Unsur-unsur iklan lainnya, yaitu menggunakan kalimat ajakan. Kalimat ajakan atau persuasif berfungsi untuk mengajak atau membujuk orang agar menggunakan barang atau jasa yang sedang ditawarkan. Untuk itu, kata-kata yang dipakai harus singkat, padat, dan jelas.

Membangun Minat Pembeli

Iklan harus disesuaikan dengan minat atau ketertarikan dari target konsumen. Dengan begitu, calon pembeli merasa ingin tahu dengan detail produk yang ditawarkan. Jika pembeli mau membeli produk atau jasa yang Anda tawarkan, berarti iklan yang dibuat telah memenuhi unsur-unsur iklan.

Membangun Citra Positif

Perusahaan seringkali membangun citra positifnya melalui aktivitas promosi. Sehingga hal ini dapat membuat konsumen mengingat produk atau jasa tersebut untuk kemudian menggunakannya.

Perusahaan yang mempromosikan barang dan jasanya cenderung akan menarik perhatian publik. Sehingga hal ini dimanfaatkan para pengusaha untuk membangun citra yang baik terhadap konsumen.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alfath041210 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 Jul 23