Gugon tuhon yaiku... A. Piwulang sing ora tinemu nalar mula ora

Berikut ini adalah pertanyaan dari prania956 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Gugon tuhon yaiku...A. Piwulang sing ora tinemu nalar mula ora
digugu lan dituhani dening masyarakat
B. Piwulang sing ora digugu lan di tuhoni mula
ora digatekake dening masyarakat
C. Piwulang sing ora tinemu nalar nanging
digatekake lan dituruti dening masyarakat
D. Piwulang sing tinemu nalar mula digugu lan
dituhoni dening masyarakat

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Gugon tuhon yaiku...

C. Piwulang sing ora tinemu nalar nanging digatekake lan dituruti dening masyarakat.

Jadi, jawabannya adalah C.

Pembahasan

Gugon tuhon merupakan ujaran masyarakat Jawa yang berupa larangan. Gugon tuhon adalah ajaran yang tidak dapat dinalar tetapi diperhatikan dan dilakukan oleh masyarakat.

Contoh gugon tuhon yaitu seperti larangan menduduki bantal. Jika menduduki bantal dapat menyebabkan bisul. Apabila dinalar, duduk di bantal tidak ada hubungannya dengan bisul. Tetapi larangan ini tetap dilakukan oleh masyarakat.

Contoh lainnya yaitu "Aja sok nucup banyu kendhi, mundak ora ilok". Maksud dari gugon tuhon ini adalah agar minum tidak langsung dari kendi tetapi minumlah dengan menggunakan gelas. Apabila minum dari langsung kendi, mulut kendi akan cepat kotor dan bau.

Asal mula gugon tuhon adalah untuk menakuti anak-anak agar lebih sopan dan beretika dalam tingkah lakunya.

Pelajari lebih lanjut

Arti kata gugon tuhon pada yomemimo.com/tugas/15204391

Ana pirang macem gugon tuhon pada yomemimo.com/tugas/28924053

Aja ngidoni sumur, mundhak guwing pada yomemimo.com/tugas/19371649

---------------------------------

Detail Jawaban

Kelas: -

Mapel: Bahasa Jawa

Kode: Gugon Tuhon

Kode: -

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gumantinr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 31 Dec 20