Carilah pengertian dari jenis-jenis drama di bawah ini1. Tragedi2. Komedi3.

Berikut ini adalah pertanyaan dari naafifah70 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Carilah pengertian dari jenis-jenis drama di bawah ini1. Tragedi
2. Komedi
3. Tragekomedi
4. Opera
5. Melodrama
6. Farce
7. Tablo
8. Sendratari
9. Drama Panggung.
10. Drama Radio
11. Drama Televisi
12. Drama Film
13. Drama Wayang
14. Drama Boneka
15. Drama Tradisional
16. Drama Modern


tolong bantuan ya kak, sebisa kakak aja jawab ya, yg penting ada jawab semua itu. ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Drama Tragedi adalah drama yg mengusung tema lebih gelap ,menampilkan subyek atau karakter serius dan menambahkan berbagai unsur cerita tragedi seperti kematian, bencana,dll. Biasanya, drama tragedi akan mengisahkan akhir yang sedih dan tragis atau biasa disebut dgn sad ending.

2. Drama komedi adalah sebuah drama yang ujung kisahnya berakhir dengan sukacita.

3. Tragikomedi adalah sebuah sajian drama yang menggabungkan antara tragedi dan komedi.

4. Opera adalah Sebuah seni, dari pentasan panggung dramastis hingga pentasan musik. kata kata dalam opera bisanya sinyanyikan,tidak ditutur atau diucapkan.

5. Melodrama adalah sebuah pementasan yang tanpa adanya percakapan apapun, emosi dibangun melalui musik.

6. farce secara umum dapat dikatakan sebagai sebuah sajian drama yang bersifat karikatural

7. Tablo adalah sebuah bentuk dari drama yang dimana akan melakukan pengutamaan daripada gerak dengan kata lain, Pemain tidak melakukan komunikasi melainkan hanya melakukan berbagai gerakan.

8. Sendratari adalah seni,drama,dan tari atau suatu cerita yang disajikan hanya dengan tarian.

9. Drama panggung merupakan jenis drama yg dipentaskan secara langsung diatas panggung

10. Drama Radio adalah sebuah pertunjukan drama yg murni mengandalkan tampilan suara dan akustik yg disiarkan di radio atau media suara lain seperti kaset dan cd.

11. Drama televisi adalah konten atau program televisi yang menayangkan atau menampilkan drama yg biasanya bersifat fiksional,namun juga tak jarang yg diambil langsung dari kisah nyata seseorang.

12. Drama film adalah ragam film yang sebagian besar tergantung pada pengembangan mendalam karakter realistis yang berurusan dengan tema emosional.

13. Drama wayang adalah jenis drama yang disertai dgn pertunjukan boneka.

14. Drama boneka adalah drama dimana karakter atau tokohnya digambarkan dengan boneka atau bahkan dimainkan oleh beberapa orang.

15. Drama tradisional adalah drama yg tidak menggunakan naskah dan bersumber dari tradisi suatu masyarakat yg sifatnya improvisatoris dan spontan.

16. Drama modern adalah sebuah drama yg menggunakn naskah, dimana drama ini bertolak dari hasil sastra yg tersusun untuk pementasan.

SEMOGA MEMBANTU

MAAF KALAU SALAH

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh HzzztaaraKyungsoo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Jul 21