Yang termasuk langkah-langkah menulis teks ulasan karya sastra adalah.......

Berikut ini adalah pertanyaan dari NigihayamiYuki8057 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Yang termasuk langkah-langkah menulis teks ulasan karya sastra adalah.......

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Langkah langkah menulis teks ulasan :

1)mencatat identitas buku atau karya yang akan diulas .

2)mencatat hal hal menarik /penting dari isi buku.

3) menelaah kelebihan dan kelemahan isi buku .

4) merumuskan kesimpulan tentang isi dan kesan kesan buku itu secara menyeluruh.

5) membuat saran saran untuk pembaca.

Penjelasan:

belajar yg rajin yaa so semoga bermanfaat and jadiin yg terbaik yaa jangan lupa follow saya juga mksh:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh desyandriani161 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Jun 21