Berikut ini adalah pertanyaan dari anandaherlina714 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Harga dari dua pisang goreng, tiga donat, dan dua roti tersebut adalah Rp32.000,00. Hargatersebut diperoleh dengan konsepsistem persamaan linear tiga variabel (SPLTV).
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui:
harga 2 pisang goreng, 1 donat, dan 2 roti adalah Rp24.000,00
harga 1 pisang goreng, 3 donat, dan 1 roti adalah Rp 22.000,00
harga 3 pisang goreng, 2 donat, dan 1 roti adalah Rp 23.000,00
Ditanya: harga 2 pisang goreng, 3 donat, dan 2 roti
Jawab:
Misalkan:
- x: harga 1 pisang goreng
- y: harga 1 donat
- z: harga 1 roti
Ketiga hargadari beberapa jenis kue yang diketahui dapat ditulis sebagaiSPLTV sebagai berikut:
2x+y+2z = 24000...(1)
x+3y+z = 22000...(2)
3x+2y+z = 23000...(3)
Eliminasivariabel z padapersamaan:
- (1) dan (2)
2x+y+2z = 24000 |×1| 2x+y+2z = 24000
x+3y+z = 22000 |×2| 2x+6y+2z = 44000 -
-5y = -20000
y = 4000
- (2) dan (3)
x+3y+z = 22000
3x+2y+z = 23000 -
-2x+y = -1000
Karena y = 4000, maka persamaan di atas menjadi:
-2x+4000 = -1000
-2x = -5000
x = 2500
Substitusinilai x dan y kepersamaan (2).
2500+3×4000+z = 22000
2500+12000+z = 22000
14500+z = 22000
z = 7500
Jadi, x = 2500, y = 4000, dan z = 7500, atau:
- harga 1 pisang goreng: Rp2.500,00
- harga 1 donat: Rp4.000,00
- harga 1 roti: Rp7.500,00
Mari hitung harga kue-kue yang dibeli Wulan.
2×2500+3×4000+2×7500 = 5000+12000+15000 = 32000
Dengan demikian, Wulan harus membayar Rp32.000,00.
Pelajari lebih lanjut:
Materi tentang Menentukan Penyelesaian SPLTV dengan Metode Substitusi yomemimo.com/tugas/25110557
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anginanginkel dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 10 Jul 22