Arti kata kunci serat dan informasinya

Berikut ini adalah pertanyaan dari purbowatid pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Arti kata kunci serat dan informasinya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Yang dimaksud dengan KATA KUNCI adalah kata yang istimewa dalam suatu kalimat atau paragraf karena berkedudukan sebagai kunci atau pun kode yang dipergunakan dalam memahami atau merangkai dan semacamnya informasi yang ada dalam kalimat atau pragraf tersebut. Dengan hanya mengetahui suatu kata kunci maka seseorang sudah bisa memahami informasi umum dari suatu kalimat atau paragraf.

Penjelasan:

Apabila kata kunci ada dalam suatu paragraf maka ciri-cirinya adalah sebagai berikut

  • Kata kunci umumnya diulang-ulang sehingga sering muncul di banyak kalimat
  • Merupakan kata ganti
  • Merupakan kata atau pun frasa yang bersifat transisi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anindyamaheswari1810 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Jun 21