CORONASiapakah engkau, Corona?Engkau mengusir kami dari Jalan-jalan, mal, pasar, kantor-kantor,

Berikut ini adalah pertanyaan dari levi0160 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

CORONASiapakah engkau, Corona?
Engkau mengusir kami dari Jalan-jalan, mal, pasar,
kantor-kantor, sekolah, kampus-kampus, bahkan
dari rumah ibadah kami. Padahal kami selalu tak mampu
untuk keluar dari keramaian dalam kepala kami.
Siapakah engkau, Corona?
Engkau datang seperti bala tentara dalam
operasi senyap. Menembaki ribuan orang
di seluruh dunia dengan peluru kecemasan,
padahal kami hanya orang biasa yang tak
Punya senjata, yang selalu percaya bahwa
perang hanya untuk para tentara.
Siapakah engkau, Corona?
Hari ini, kami memang akhirnya mengunci diri
Dalam rumah, tapi kami tidak sedang menyerah.
Peluru-peluru sedang kami siapkan dari doa-doa
yang setiap saat kami rapalkan. Kami punya iman
yang setiap waktu menyala dalam kegelapan.
Tapi siapakah engkau, Corona?
Apakah engkau hanya datang sebagai pengecut, yang
menyerang saat kami buta. Saat kami kerap lalai
menyalakan api iman dalam dada. Saat kami terlalu
bahagia dengan gemerlap dunia, dan lupa pada
dosa-dosa.
Corona, siapapun engkau, kami tak lagi peduli.
Karena hari ini, kami sedang berdiam dalam diri,
mencari tahu, siapakah kami sesungguhnya
dalam tubuh yang fana.
A.     Tulislah imasi atau imajinasi yang digunakan dalam puisi tersebut beserta bukti pendukung!
B.     Tuliskan tema dari puisi tersebut!
C.     Bagaimanakah alunan irama dari puisi tersebut!
D.     Tuliskan majas yang digunakan dalam puisi tersebut beserta bukti pendukung!
 ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

saya jawab yang b ya saya agak kurang tau yang a temanya pandemi corona yang melanda

saya jelaskan tentang irama irama adalah keselarasan bunyi pada puisi yang dibentuk oleh  pergantian tekanan kata majas juga aku bingung

Penjelasan:

maaf karna masih kurang dan masih mungkina ada yang salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nathanaelherlambang dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Jul 21