apa yg di maksud institusi pendidikan,jika ingin mengisi di sebuah

Berikut ini adalah pertanyaan dari dinaodin pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa yg di maksud institusi pendidikan,jika ingin mengisi di sebuah form kerja

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Yang dimaksud institusi pendidikan adalah sebuah lembaga badan yang menyelenggarakan kegiatan pendidikan, belajar-mengajar, dan/atau pelatihan. Dari segi bentuknya institusi pendidikan dibedakan menjadi dua, yakni institusi pendidikan formal dan nonformal.


Institusi pendidikan formal di antaranya seperti Sekolah Dasar, Sekolah Menegah Pertama, Sekolah Menegah Atas, dan Perguruan Tinggi. Sedangkan untuk institusi pendidikan nonformal di antaranya, lembaga kursus, pelatihan, dan sebagainya.


Dalam form kerja, atau dalam sebuah daftar riwayat hidup, seorang pelamar kerja dapat mencantumkan pendidikan yang telah dilalui, baik pendidikan formal maupun nonformal.


Semoga membantu.


Detil tambahan

Kelas: 12 SMA

Mapel: Bahasa Indonesia

Kategori: -

Kata kunci: Institusi pendidikan, form kerja

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fahmedsunu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 May 18