Berikut ini adalah pertanyaan dari hhariyati14 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Susunan Huruf:
1 N-G-W-0-0-A-N-E-T-R : Terowongan
2. R-E-G-N-I-E : Energi
3. B-M-U-S-R-E : Sumber
4. N-A-S-P-A : Panas
5. E-R-A-E-G-N-R-T-O : Generator
Contoh Kalimat:
1. Jalur rel kereta api ini melewati terowongan menembus gunung.
2. Manusia memerlukan energi untuk beraktivitas.
3. Orang itu menemukan sumber mata air di tengah gurun pasir.
4. Karena merasa panas, kakak menyalakan kipas angin.
5. Mesin generator itu sudah rusak karena terlalu lama dipakai.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Zamroniy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 19 May 22