Berikut ini adalah pertanyaan dari muhammadandika260518 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
1 Mak Yem meneleponku malam ini, “Tadi siang, Ayah kena serangan jantung lagi, sekarang dirawat di rumah sakit. Nana, sebaiknya kau pulang, tengok ayahmu.”2 “Saya besok masih ada pekerjaan, mengapa tidak Yu Ning saja?”
3 “Mbakmu bilang, Naya, anaknya, sebulan lagi akan ikut ujian SMP. Jadi, dia akan mengirimi kamu uang, agar bias pulang melihat ayahmu.”
4 “Bagaimana sakitnya, apa cukup parah?”
Bukti watak tokoh aku tidak perhatian pada cerita tersebut ditandai dengan nomor ….
a (1)
b (2)
c (3)
d (4)
3 “Mbakmu bilang, Naya, anaknya, sebulan lagi akan ikut ujian SMP. Jadi, dia akan mengirimi kamu uang, agar bias pulang melihat ayahmu.”
4 “Bagaimana sakitnya, apa cukup parah?”
Bukti watak tokoh aku tidak perhatian pada cerita tersebut ditandai dengan nomor ….
a (1)
b (2)
c (3)
d (4)
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
b. (2)
Penjelasan:
karena tokoh "aku" lebih mementingkan pekerjaan daripada menjenguk ayahnya yang sedang sakit.
- Kalau salah mohon maaf
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh DewaBelajar dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 08 Jun 21