Berikut ini adalah pertanyaan dari yenifirmayeti pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Latihan Brilian 2.1 Menemukan Isi Teks Eksplanasi Bacalah teks eksplanasi berikut ini dengan baik. Sampah Sampah adalah suatu benda atau barang yang sudah tidak dimanfaatkan lagi di sekitarnya. Jenis sampah terbagi atas dua macam, yakni sampah organik dan Jika menumpuk, keberadaan sampah akan mengganggu kesehatan masyarakat sampah anorganik. Sampah organik merupakan sampah yang gampang terurai organik bisa dimanfaatkan untuk dijadikan pupuk kompos yang berguna untuk oleh bakteri, misalnya daun-daun kering, sayuran, dan bekas makanan. Sampah menyuburkan tumbuhan. Sampah anorganik yaitu jenis sampah yang sulit keberadaan sampah anorganik adalah dengan diolah atau didaur ulang untuk untuk diuraikan, misalnya plastik. Cara yang dapat dilakukan untuk mengurangi dijadikan suatu barang yang memiliki nilai jual yang tinggi. lingkungan kita. Awal mulanya, sampah-sampah biasanya berserakan dan kita Tumpukan sampah termasuk fenomena yang banyak kita jumpai di sekitar biarkan. Akan tetapi, sampah itu menimbulkan dampak yang merugikan bagi manusia. Misalnya, mudah terserang penyakit, pencemaran udara, dan banjir Sampah yang terus menumpuk bisa menyebabkan kerusakan lingkungan. Udara di sekitarnya akan tercemar dan menimbulkan berbagai jenis penyakit, seperti terkena penyakit kulit dan penyakit pernapasan. Di samping itu, sampah juga bisa menimbulkan bencana alam, yaitu banjir. Sampah yang dilempar ke sungai lama-lama bisa membuat aliran sungai jadi terhambat. Sungai bisa meluap sehingga merendam jalanan dan bahkan airnya masuk ke rumah. Hal tersebut akan menyusahkan kita untuk melakukan kegiatan sehari-hari. Rumah dan lingkungan sekitar menjadi kotor. Pe Jah membaca teks eksplanasi tersebut, kan ks eksplanasi dengan meman Kete Skor B Apabila kita memiliki kebiasaan membuang sampah sembarangan, akan Kamu banyak sekali dampak yang ditimbulkan. Untuk itu, kita sebagai manusia harus akan menjaga kebersihan agar tidak terserang penyakit dan tidak ada bencana alam ang disebabkan oleh manusia karena keserakahannya. Untuk itu, marilah kamu ama-sama menjaga lingkungan kita agar tetap bersih dan terjaga. Diawali pada t ngan suatu hal yang kecil, yakni membuang sampah pada tempatnya sesual ngan jenis sampahnya, organik atau anorganik. Dengan demikian, hal yang dampak besar-seperti udara yang sejuk-akan menanti kita. Sumber: hidupsimple.com, dengan pengubaha Me Ek: No. pertanyaan adalah 1. jelaskan isi yg di sampai kan dalam teks tersebut ungkapan dalam satu paragraf menggunakan kalimat mu sendiri?2. buatlah simpulan dari teks tersebut?
no. kosakata definisi
1.
2.
3.
4.
5.
6
7
8
9
10
tolong jawab
no. kosakata definisi
1.
2.
3.
4.
5.
6
7
8
9
10
tolong jawab
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
organik,anorganik
Penjelasan:
organik seperti daun,anorganik seperti plastik
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh chyndimarsela123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 03 Nov 22