Berikut ini adalah pertanyaan dari Nazaruddintunnajijah pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
a. kaki
b. tangan
c. panggul
d. kelopak mata
2. usus bergerak ke arah rongga perut akibat dari gangguan otot, yaitu...
a. distrofi
b. hernia abdominal
c. kaku leher
d. atrofi
BACALAH TEKS BERIKUT UNTUK MENGERJAKAN SOAL NOMOR 3 DAN 4!
Pemanasan di halaman depan sekolah dasar pangudi luhur masih berlangsung. Farhan adalah salah satu siswa kelas V yang menyukai praktek di pelajaran olahraga. mereka biasa belajar di luar ruang kelas cukup lama. setelah pemanasan, para siswa bermain dengan bebas sampai jam pelajaran olahraga habis.
3. ide pokok dari teks di atas adalah...(HOTSPOT)
a. tempat melakukan pemanasan
b. Farhan suka dengan olahraga
c. belajar dilakukan di luar ruang kelas
d. siswa bermain di halaman
4. kata tak baku dari teks di atas adalah...
a. pemanasan
b. luhur
c. praktek
d. siswa
5. penggambaran watak tokoh dapat dilihat dari...
a. panel
b. watak
c. latar
d. judul
ISIAN!
1. bakteri penyebab tetanus adalah...
2. penanganan atrofi dilakukan dengan...
BACALAH TEKS BERIKUT UNTUK MENGERJAKAN SOAL NOMOR 3 DAN 4!
Bersepeda adalah jenis olahraga yang menyenangkan dan menyehatkan. di samping bisa jalan-jalan di lingkungan sekitar, bersepeda dapat memperkuat otot-otot kaki. saat mengayuh sepeda otomatis kamu menggunakan otot-otot kaki, sehingga meningkatkan kekuatan tulang paha depan dan belakang serta memperkuat sendi-sendi lutut.
3. ide pokok dari teks di atas adalah...
4. kata otomatis dapat diganti dengan...
5. komik menyampaikan cerita melalui ... dan ...
Tolong cepat jawab ya kak
Tentang:
kelas: 5
Sekolah: SDN TENGGULUNAN CANDI KABUPATEN SIDOARJO
buku: tema 1 kelas 5 "ORGAN GERAK HEWAN DAN MANUSIA"
kurikulum: Merdeka
semester: 1
dah lah...
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. a. kaki
2. b. hernia
3. a. tempat melakukan pemanasan
4. c. praktek
5. b. watak
1. Clostridium tetani
2. Olahraga, terapi, dan operasi
3. Bersepeda merupakan olahraga yang menyenangkan dan menyehatkan
4. Pasti
5. Gambar dan kata²
Penjelasan:
Semoga membantu ( ◜‿◝ )
Tolong jadikan jawaban terbaik ya;)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh saidatuzahraali09 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 03 Nov 22