Berikut ini adalah pertanyaan dari lusicitrawati pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
6. Pada dasarnya saat ini kegiatan masyarakat tidak lepas dari listrik. Dari kalangan kurang mampu sampai pengusaha kaya raya membutuhkan listrik. Apalagi jumlah penduduk di Indonesai terus meningkat setiap tahunnya sehingga kebutuhan listrik akan semakin meningkat. PLN yang bertanggung jawab atas ketersediaan listrik di Indonesia sudah mengeluarkan kebijakaan listrik bersubsidi. Keputusan ini dianggap tepat karena dapat meratakan ketersediaan listrik di Indonesia. Sikap penulis dalam teks tanggapan tersebut adalah .... *A. Setuju bahwa jumlah penduduk harus selalu mengalami peningkatan.
B. Setuju terhadap kebijakan listrik bersubsidi agar ketersediaan listrik merata.
C. Setuju bahwa penentu bahwa besar kecilnya penggunaan listrik ditentukan PLN.
D. Tidak setuju bahwa jumlah penduduk berpengaruh terhadap penggunaan listrik.
7. Pelukis maestro, Affandi, melukiskan sebuah pemandangan alam perkebunan cengkeh. Area perkebunan berbukit yang masih alami tampak terlukis apa adanya dari alam. Untuk menghidupkan suasana pada lukisan, dihadirkan figur manusia sebagai objek pendukung. Akan tetapi, inti dari lukisan itu menunjukkan adanya aktivitas kehidupan yang menyatu dengan alam. Ekspresi goresan khas Affandi terlihat unik, yang menjadikan lukisan ini istimewa.Struktur teks tanggapan tersebut termasuk bagian.… *
A. konteks
B. argumen
C. penilaian
D. deskripsi teks
8. Ekspresi goresan khas Affandi terlihat unik, yang menjadikan lukisan ini istimewa.Kalimat tersebut merupakan...... dalam deskripsi teks tanggapan *
A. pujian
B. kritikan
C. sanggahan
D. kontra
9. (1) Buku ini menggambarkan keadaan pendidikan di Indonesia, mengulas problematika pendidikan di Indonesia. (2) Beberapa hal yang terdapat dalam buku ini bermanfaat bagi kepentingan guru, calon guru, dan orang tua yang anaknya sedang menempuh pendidikan sekolah. (3) Tulisan dalam buku ini mampu memberikan wawasan yang luas tentang guru di masa depan yang dapat memotivasi guru selalu optimis, dinamis, unggul, dan kreatif. (4) Terdapat juga cerita - cerita tentang guru-guru pada zaman dulu bagaimana metode pengajarannya dan kondisi guru pada zaman dahulu.Penilaian dalam teks tanggapan tersebut ditandai dengan nomor … *
A. (1) dan (2)
B. (1 ) dan (3)
C. (1) dan (4)
D. (2) dan (3)
10. Lomba musikalisasi puisi yang pertama kali diselengraakan oleh MGMP Bahasa Indonesia mendapat antusias yang tinggi dari sekolah karena musikalisasi puisi dapat meningkatkan kreativitas sastra dan seni. Dalam lomba ini kelompok dari SMP Mekar tampil terakhir. Begitu naik panggung, sorak-sorai penonton sudah gemuruh. Kostum mereka sangat unik sehingga menarik perhatian penonton. Mereka mendapat sambutan tepuk tangan yang meriah. Akan tetapi, penampilan mereka sempat terganggu karena dari delapan siswa yang tampil, ada satu siswa yang pasif dan tidak mampu mengimbangi aktivitas teman-temannya. Kritik yang sesuai dengan ilustrasi tersebut adalah ... *
A. Kelompok musikalisasi puisi dari SMP Mekar perlu memperhatikan kekompakan.
B. Orisinalitas lagu dalam musikalisasi puisi tidak perlu, tetapi yang penting kompak.
C. Jumlah peserta yang tampil dalam satu kelompok delapan orang terlalu banyak.
D. Kegiatan bersastra tidak mungkin dapat dipadukan dengan kegiatan seni.
B. Setuju terhadap kebijakan listrik bersubsidi agar ketersediaan listrik merata.
C. Setuju bahwa penentu bahwa besar kecilnya penggunaan listrik ditentukan PLN.
D. Tidak setuju bahwa jumlah penduduk berpengaruh terhadap penggunaan listrik.
7. Pelukis maestro, Affandi, melukiskan sebuah pemandangan alam perkebunan cengkeh. Area perkebunan berbukit yang masih alami tampak terlukis apa adanya dari alam. Untuk menghidupkan suasana pada lukisan, dihadirkan figur manusia sebagai objek pendukung. Akan tetapi, inti dari lukisan itu menunjukkan adanya aktivitas kehidupan yang menyatu dengan alam. Ekspresi goresan khas Affandi terlihat unik, yang menjadikan lukisan ini istimewa.Struktur teks tanggapan tersebut termasuk bagian.… *
A. konteks
B. argumen
C. penilaian
D. deskripsi teks
8. Ekspresi goresan khas Affandi terlihat unik, yang menjadikan lukisan ini istimewa.Kalimat tersebut merupakan...... dalam deskripsi teks tanggapan *
A. pujian
B. kritikan
C. sanggahan
D. kontra
9. (1) Buku ini menggambarkan keadaan pendidikan di Indonesia, mengulas problematika pendidikan di Indonesia. (2) Beberapa hal yang terdapat dalam buku ini bermanfaat bagi kepentingan guru, calon guru, dan orang tua yang anaknya sedang menempuh pendidikan sekolah. (3) Tulisan dalam buku ini mampu memberikan wawasan yang luas tentang guru di masa depan yang dapat memotivasi guru selalu optimis, dinamis, unggul, dan kreatif. (4) Terdapat juga cerita - cerita tentang guru-guru pada zaman dulu bagaimana metode pengajarannya dan kondisi guru pada zaman dahulu.Penilaian dalam teks tanggapan tersebut ditandai dengan nomor … *
A. (1) dan (2)
B. (1 ) dan (3)
C. (1) dan (4)
D. (2) dan (3)
10. Lomba musikalisasi puisi yang pertama kali diselengraakan oleh MGMP Bahasa Indonesia mendapat antusias yang tinggi dari sekolah karena musikalisasi puisi dapat meningkatkan kreativitas sastra dan seni. Dalam lomba ini kelompok dari SMP Mekar tampil terakhir. Begitu naik panggung, sorak-sorai penonton sudah gemuruh. Kostum mereka sangat unik sehingga menarik perhatian penonton. Mereka mendapat sambutan tepuk tangan yang meriah. Akan tetapi, penampilan mereka sempat terganggu karena dari delapan siswa yang tampil, ada satu siswa yang pasif dan tidak mampu mengimbangi aktivitas teman-temannya. Kritik yang sesuai dengan ilustrasi tersebut adalah ... *
A. Kelompok musikalisasi puisi dari SMP Mekar perlu memperhatikan kekompakan.
B. Orisinalitas lagu dalam musikalisasi puisi tidak perlu, tetapi yang penting kompak.
C. Jumlah peserta yang tampil dalam satu kelompok delapan orang terlalu banyak.
D. Kegiatan bersastra tidak mungkin dapat dipadukan dengan kegiatan seni.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
6 B
7 D
8 A
9 B
10 B
Penjelasan:
maaf ya klo jawabannya kurang tepat
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh akwilamayangsari dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 22 Jun 21