Berikut ini adalah pertanyaan dari Aisyahamnda4402 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pernyataan yang tepat untuk dijadikan sebagai gambaran umum sebuah novel adalah a.
Gambaran umum sebuah novel harus sesuai dengan isi dari novel, bukan membahas tentang penulis, perbandingan dengan novel lain, atau bahkan kualitas novel.
Pembahasan:
Gambaran umum novel bisa disebut juga sinopsis novel. Sinopsis adalah sebuah ringkasan singkat yang mengandung gambaran tentang isi dari novel. Sinopsis bertujuan untuk menarik minat baca.
Ciri ciri Gambaran Umum Novel/Sinopsis
- Menggunakan bahasa persuasif (rayuan)
- Menampilkan konflik secara singkat.
- Menimbulkan penasaran para pembaca.
- Menyusun alur secara runtut.
Cara membuat Sinopsis/Gambaran Novel
- Membaca keseluruhan novel.
- Menemukan alur cerita.
- Mengambil poin poin penting tentang konflik cerita.
- Menulis ringkasan dengan bahasa yang baik, jelas, tidak bertele - tele dan menarik.
Pelajari Lebih Lanjut
Materi tentang Gambaran Novel/Sinopsis dapat disimak pada link berikut
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syubbana2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 01 Sep 22