Berikut ini adalah pertanyaan dari rezamalilham pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Perempuan berhijab itu namanya Bela. Gadis pendek namun supel, dia mempunyai banyak teman di sekolahannya. Bela lulusan SMA tahun ini. Usianya kini sudah menginjak 19 tahun dan sudah waktunya dia untuk melanjutkan sekolahnya ke jenjang yang lebih tinggi. Dengan senang hati Bela melepas baju putih abu-abunya dan sudah tidak sabar lagi memakai seragam semaunya.Sambil memandangi kayu-kayu yang berbaris di langit-langit kamarnya, Bela berfikir keras tentang kampus mana yang dimaksud ibunya selama ini. Sejak Bela masih duduk di kelas 2 SMA, ibu Bela selalu mengatakan bahwa Bela akan disekolahkan di kampus yang menurut ibunya baik untuk anak semata wayangnya. Pastinya bukan kampus di dekat rumah seperti yang Bela inginkan. Akan tetapi, yang dimaksud ibunya yaitu kampus yang terletak di pulau pendidikan. Pulau Jawalah yang dimaksud ibunya. Sampai saat ini Bela belum tau pasti, kampus di Jawa yang mana yang selalu dibanggakan sama ibunya. Bela bingung harus mengikuti kemauan ibunya atau kemauannya sendiri. Bela ingin sekali kuliah sambil membantu ibunya di rumah. Karena ibunya bekerja sendirian setelah ayahnya meninggal 7 tahun silam terkena penyakit kanker otak. Di sisi lain, Bela juga tidak mau mengecewakan ibunya hanya karena tidak mau mengikuti kemauannya. Semakin hari detak jantung Bela semakin cepat, karena hari keberangkatan Bela ke Jawa semakin dekat pula.
Jelaskan unsur latar dan amanat dalam cerpen tersebut!
Jelaskan unsur latar dan amanat dalam cerpen tersebut!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
mengikuti kemauan ibunya untuk iya ber sekolah di pulau pendidikan jawa
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kaisaralfatih1304 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 07 Jun 21