Sebutkan dua contoh sikap yang dapat merusak persatuan dan kesatuan

Berikut ini adalah pertanyaan dari najibsyafiq74 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan dua contoh sikap yang dapat merusak persatuan dan kesatuan bangsa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Beberapa Perbuatan atau sikap yang dapat memecah belah persatuan bangsa antara lain sebagai berikut :

  1. Menghina orang lain
  2. Berbuat curang
  3. Memusuhi orang lain
  4. Mendorong orang lain berlaku tidak adil
  5. Mendorong orang lain untuk saling memusuhi
  6. Mengutamakan kepentingan kelompok
  7. Berlaku diskriminatif terhadap kelompok tertentu
  8. Menonjolkan perbedaan suku
  9. Tidak menghormati adat daerah lain
  10. Menghasut kelompok tertentu
  11. Menyebarkan berita bohong
  12. Memfitnah orang lain
  13. Tidak menghargai keberagaman
  14. Berlaku tidak adil dalam membuat keputusan
  15. Menyinggung perasaan orang lain

Semoga Membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh naufalnitoputra dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Jun 21