Berikut ini adalah pertanyaan dari RAPJUNIOR pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
B. Banyak puisi-puisi modern yang tidak lagi mementingkan aturan dalam penulisan. Namun, justru dengan terlepasnya aturan penulisan tersebut yang menyebabkan penulis masa kini tidak mengalami keterpenjaraan dalam menulis suatu karya.
C. Puisi-puisi Chairil Anwar memang sarat akan makna. Namun, banuak sekali puisi-puisinya yang terlampau bebas gaya bahasanya yang terkesan sarkasme sehingga tidak semua puisinya dapat dikonsumsi anak-anak kecil.
D. Puisi angkatan kemerdekaan mengungkapkan makna nasionalis dan rasa cinta terhadap bangsa dan menentang masa penjajahan di masa lampau sehingga puisi-puisi zaman itu dianggap sangat berani.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
B. Banyak puisi-puisi modern yang tidak lagi mementingkan aturan dalam penulisan. Namun, justru dengan terlepasnya aturan penulisan tersebut yang menyebabkan penulis masa kini tidak mengalami keterpenjaraan dalam menulis suatu karya.
Penjelasan:
Opsi B Adalah Jawaban Yang Benar. Karena Penyataannya Tidak Tepat Untuk Mengungkapkan Kekurangan Sebuah Teks Puisi Dalam Teks Ulasan.
#SemogaMembantu :)
Answer By. @RasyaArmia121221
Detail Tugas
Mapel : Bahasa Indonesia.
Kelas : 8.
Semester : 2.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RAP121221 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 23 Jun 21