Berikut ini adalah pertanyaan dari jaswadikhanzo pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Tidak, dikarenakan kebanyakan tokoh politik di Indonesia zaman sekarang berdebat menggunakan media komunikasi seperti televisi, handphone dan lainnya. Beberapa juga berdebat dalam ruangan untuk mencari hasil yang disepakati bersama. Media komunikasi seperti media sosial juga kerap digunakan tokoh politik untuk memberikan informasi kepada masyarakat akan perdebatan mereka. Ini hal baik karena secara langsung rakyat juga dapat menyaksikan bagaimana tokoh politik mencari hasil mufakat bersama. Contoh nya seperti acara "Mata Najwa" yang menyiarkan langsung perdebatan yang sopan di acaranya.
jadikan jawaban tercerdas ya semoga membantu dan selamat belajar:)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nissyapradani45 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 30 May 21