Jelaskan bentuk pemanfaatan sumber daya alam yang dilakukan oleh masyarakat

Berikut ini adalah pertanyaan dari suherman8577 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan bentuk pemanfaatan sumber daya alam yang dilakukan oleh masyarakat Tomohon​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Tumbuhan;

Untuk bahan makanan: Padi, jagung, gandum, tebu, dll

Untuk bangunan: kayu jati, kayu mahoni

Bahan bakar: kelapa sawit

-Pertanian dan Perkebunan;

Komoditi pertanian seperti padi, jagung, kedelai, sayur-sayuran, palawija, pohon buah-buahan

Komoditi perkebunannya seperti karet, kelapa sawit, tembakau, kapas, kopi, dan tebu

-Hewan, peternakan, dan perikanan

Pembantu pekerjaan berat manusia seperti kerbau yang digunakan untuk membajak.

-Air

Air digunakan untuk keperluan domestik seperti untuk memasak, minum, mencuci

-Angin

-Membantu penyerbukan tanaman

Membantu uap air bergerak ke daratan dan menjadikannya hujan

-Tanah

Tempat tumbuhnya segala jenis tanaman

-Hasil Tambang

Bahan dasar infrastuktur (aspal)

Bahan bakar kendaraan bermotor (avtur, solar)

Sumber energi (batu bara, gas cair, minyak tanah)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh VankaHS18 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jul 21