apa perbedaan ilmiah dan non ilmiah

Berikut ini adalah pertanyaan dari rizkey21 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa perbedaan ilmiah dan non ilmiah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penelitian ilmiah adalahsuatu kegiatan yang sistematik dan obyektif untuk mengkaji suatumasalah dalam usaha untuk mencapai suatu pengertian mengenaiprinsip-prinsipnya yang mendasar dan berlaku umum (teori) mengenaimasalah tersebut. Penelitian yang dilakukan, berpedoman pada berbagaiinformasi (yang terwujud sebagai teori-teori) yang telah dihasilkandalam penelitian-penelitian terdahulu, dan tujuannya adalah untukmenambah atau menyempurnakan teori yang telah ada mengenai masalah yangmenjadi sasaran kajian.Berbeda denganpenelitian tidak ilmiah, penelitian ilmiah dilakukan dengan berlandaskanpada metode ilmiah. Metode ilmiah adalah suatu kerangka landasan bagiterciptanya pengetahuan ilmiah. Dalam sains dilakukan dengan menggunakanmetode pengamatan, eksperimen, generalisasi, dan verifikasi. Sedangkandalam ilmu-ilmu sosial dan budaya, yang terbanyak dilakukan denganmenggunakan metode wawancara dan pengamatan; eksperimen, generalisasi,dan verifikasi juga dilakukan dalam kegiatan-kegiatan penelitian olehpara ahli dalam bidang-bidang ilmu-ilmu sosial dan pengetahuan budayauntuk memperoleh hasil-hasil penelitian tertentu sesuai dengan tujuanpenelitiannya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Faizaazda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 05 Jan 16