PPKN (KD. 2.3) Budaya asing banyak sekali yang masuk ke negara

Berikut ini adalah pertanyaan dari NINDA099 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

PPKN (KD. 2.3)Budaya asing banyak sekali yang masuk ke negara kita. Bagaimana sikapmu agar tidak terpengaruh budaya asing?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sikap yg benar agar dapat mempertahankan budaya daerah adalah dengan terus menggunakan atau mengaplikasikan budaya tersebut di kehidupan sehari-hari

Penjelasan:

Budaya daerah merupakan pembentuk jati diri bangsa, kekayaan bangsa yang harus diperhatikan secara serius dan seksama terutama dalam memajukan era globalisasi saat ini.

Budaya daerah dapat memberi pengaruh yang sangat besar dalam pembentukan jati diri bangsa dan proses regenerasi bangsa.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Hoover98 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 27 Jun 21