contoh fabel yang berisi kata sandang si dan sang?? (judulnya

Berikut ini adalah pertanyaan dari vidziss1806 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Contoh fabel yang berisi kata sandang si dan sang?? (judulnya ya kak)
terimakasih​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

berikut adalah judul fabel menggunakan kata si dan sang.

si Kancil Cerdik dan Buaya

Kerakusan sang Serigala

Landak si Pemalu

Nataga si Ekor Biru

sang Singa dan si Tikus Kecil

>>> PEMBДHДSДN ✧

Hai, kawan Brainly! Perkenalkan saya Colourfulway atau Colourz. Belajar tentang penggunaan kata sandang yuk!

Fabel sering kali menggunakan kata si dan sang. Kata si dan sang adalah kata sandang. Secara harfiah, kata sandang tidak memiliki arti. Kata sandang tidak dapat berdiri sendiri. Kata sandang mempunyai peran dalam menentukan makna kalimat. Kata si dan sang tidak ditulis dalam huruf kapital.

Contoh penggunaan kata si :

  • Si Buah Hati senang membuat Ibu pun senang.

(Kata si ditulis dalam huruf kapital karena terletak di awal kalimat)

  • Si Kecil pun membuat suasana rumah menjadi ceria.
  • Si Kancil mencuri timun di kebun Pak Tani.

penggunaan kata sang :

  • Sang Serigala yang tamak binasa bersamaan dengan hangusnya hutan itu.
  • Sang Surya menyinari dunia dengan lembutnya.
  • Sang Ibu adalah pahlawan sepanjang hidupku.

>>> DETДIL ✧

Mapel : Bahasa Indonesia

Kelas : 7 SMP

Bab : 6 - Mengapresiasi dan Mengekspresikan Fabel

Kata kunci : Kata sandang, si, sang, fabel, judul fabel.

Kode soal : 1

Kode kategorisasi : 7.1.6

answer by Colourfulway ♡

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Colourfulway dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 10 May 22