Bacalah teks berikut untuk menjawab soal nomor13 dan 14!Di sebuah

Berikut ini adalah pertanyaan dari m27433742 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bacalah teks berikut untuk menjawab soal nomor13 dan 14!
Di sebuah padang rumput yang luas, seekor tikus
kecil sibuk mengumpulkan kacang tanahKacang
tanah itu dikumpulkan di atas kulit ular.
Setelah terkumpul banyak kulit ular berisi kacang
itu dia seret ke dalam sarangnya. Kacang tanah
tersebut sebagai persediaan makanan pada musim
dingin
Tikus kecil mempunyai sepupu yang suka sekali
bernyanyi dan menari. Namun, dia tidak mau bekerja
selama musim gugur, dia tidak mau mengumpulkan
makanan
Musim dingin hampir tiba, sepupu tikus kecil
tidak punya persediaan makanan sama sekali la
mendatangi tikus kecil dan berkata, "Sepupu, aku
tidak punya kacang tanah. Musim dingin hampir tiba
Maukah engkau meminjamkan aku kulit ular untuk
mengangkut kacang?"
"Mengapa engkau tidak punya kulit ular sendiri? Ke
mana saja engkau saat ular berganti kulit?" tanya
tikus kecil.
"Aku ada di sini," kata sepupunya.
"Apa saja yang engkau lakukan?" tanya tikus kecil
"Aku hanya menari dan bernyanyi," jawab sepupunya.
"Sekarang ini, kau dapat ruginya akibat malas
Baiklah, kali ini akan aku pinjamkan kulit ulatku.
Semoga saja engkau lebih rajin lain kali," kata tikus
kecil yang baik hati.
"Terima kasih sepupuku, lain kali pasti aku akan lebih
rajin," jawab sepupunya.
13 Tokoh utama cerita di atas adalah ....
A tikus
Cular
B. monyet
D. ulat
14. Latar tempat cerita di atas adalah di ....
A sebuah padang rumput
B. tengah hutan
C. dalam rumah
D kota besar​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

13.A tikus

14.A.sebuah padang rumput

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aqilavicky dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 10 Jun 21