1. Bagaimana cara membuat kalimat yang lengkap dan jelas tapi

Berikut ini adalah pertanyaan dari egiibrahim07 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Bagaimana cara membuat kalimat yang lengkap dan jelas tapi mudah dipahami oleh yang lain?2. Bagaimana membuat kalimat yang efektif tapi tetap menggunakan syarat kalimat/SPOK?
3. kalimat efektif memiliki beberapa syarat agar bisa disebut sebagai kalimat efektif, apakah jika tidak memenuhi salah satu dari syarat tersebut masih dapat disebut sebagai kalimat efektif ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Menurut H.Dalman dalam bukunya berjudul 'Kreatif Menulis (2016)' menjelaskan bahwa kalimat efektif adalah kalimat yang berfungsi untuk menyampaikan gagasan, ide, pesan, atau informasi secara jelas dan tepat sehingga pembaca mengerti dan memahami maksud dari si penulis. Lalu bagaimana ciri, syarat, dan contoh kalimat efektif?

Dari penjelasan di atas, dapat ditarik kesimpulan bahwa kalimat efektif adalah kalimat yang memiliki unsur yang utuh dan baik.

2. Kalimat yang mengandung subjek dan predikat merupakan bentuk kalimat yang sangatl sederhana. Berikut contoh kalimat dengan unsur subjek-predikat.

Lia (S) + minum (P) — Lia minum

Ari (S) + makan (P) — Ari tertidur

Bu Lina (S) + sedang mengajar (P) – Bu Lina sedang mengajar.

3.Syarat Kalimat Efektif

Mengemukakan pemahaman yang sama tepat antara pikiran pembaca dan pemikiran penulis. Mudah dipahami oleh pembaca. Tidak menimbulkan kesalahan dalam penafsiran penulis. Menyampaikan pemikiran penulis ke pembaca dengan tepat.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rivanlikah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jul 21