Berikut ini adalah pertanyaan dari AnimeMenyamar pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
2.tujuan membuat serundeng?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
1.) Serundeng adalah makanan khas Indonesia yang sering digunakan sebagai lauk-pauk nasi. Serundeng dibuat dari parutan kelapa yang digoreng hingga kuning kecoklatan dengan bumbu-bumbu seperti bawang bombay, cabai, bawang putih, bawang merah, ketumbar, kunyit, gula, asam jawa, daun salam, daun jeruk dan lengkuas.
2.) Memberikan penjelasan lebih lengkap tentang proses pembuatan serundeng secara jelas.
jangan lupa bintang 5 nyaa:D
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh akhiladwiarifin dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 14 Nov 22