Sebut dan jelaskan struktur teks drama/film

Berikut ini adalah pertanyaan dari morenzayk62 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebut dan jelaskan struktur teks drama/film

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Drama adalah sebuah seni pertunjukan yang menampilkan lakon yang didasarkan pada sebuah cerita.

Pembahasan

Pada kesempatan ini, soal meminta kita untuk menyajikan struktur teks drama/film. Berikut kakak akan mencoba menjawab pertanyaan tersebut.

Struktur teks drama/film

A. Prolog yaitu bagian yang menyajikan wacana pembuka.

B. Dialog yaitu bagian yang menyajikan interaksi antartokoh. Bagian ini dibagi ke dalam beberapa sub bagian yaitu:

  1. Orientasi yaitu bagian yang menyajikan pengenalan latar, tokoh, dan konflii.
  2. Komplikasi yaitu bagian yang menyajikan konflik dalam drama
  3. Resolusi yaitu bagian yang menyajikan solusi atas konflik

C. Epilog yaitu bagian yang menyajikan penutup dari drama.

Pelajari lebih lanjut

Pada materi ini, kamu dapat belajar tentang drama:

yomemimo.com/tugas/10936409

Detil jawaban

Kelas: IX

Mata pelajaran: Bahasa Indonesia

Bab: Bab 10 - Drama

Kode kategori: 9.1.10

Kata kunci: struktur drama

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh josuabrainly dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 16 Jul 16