Bacalah dialog berikut dengan saksama!Andi    : “Tugas kita sebagai pelajar,

Berikut ini adalah pertanyaan dari denibim44 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bacalah dialog berikut dengan saksama!Andi    : “Tugas kita sebagai pelajar, ya, belajar dan belajar.”

Rani     : “Itu benar! Tapi untuk mencapai kemajuan di bidang IPTEK dan ekonomi sekarang ini susah, kalau hanya dengan belajar saja.”

Andi    : “Lalu apalagi yang harus kita perbuat?”

Rani    : “Ya, aku sendiri tidak tahu! Masalahnya kita belum mampu keluar dari lingkaran kemiskinan.”

Andi    : “Iya, ya! Bagai membandarkan air ke gunung. Untuk mencapai kemajuan seperti di beberapa negara tetangga.”

Tino : “Malah mungkin [...] bagi kita saat ini.”

Peribahasa yang tepat untuk melengkapi dialog tersebut adalah ....

bagai air di daun talas

bagai bergantung di akar lapuk

bagai mengakkan benang basah

bagai bumi dengan langit

seperti mentimun dengan durian


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

bagai bergantung di akar lapuk

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh DODORA dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Jul 21