Berikut ini adalah pertanyaan dari ripanahmad15 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pada penggalan paragraf di atas, kalimat yang termasuk ke dalam kalimat definisi adalah mangga merupakan tumbuhan yang masuk dalam marga Mangifera. Sedangkan kalimat yang termasuk ke dalam kalimat deskripsi adalah Tumbuhan ini memiliki 35-40 anggota dari suku Anacardiacecae. Pohon mangga memiliki ketinggian 15-30 meter, bercabang kuat, serta kulit batang yang kasar dan tebal dengan banyak celah-celah kecil.
Pembahasan:
Kalimat definsi merupakan sebuah kalimat yang menjelaskan definisi suatu hal. Biasanya kalimat ini menggunakan verba definitif. Tujuan dari kalimat definisi ini untuk membuat pembaca mengerti mengenai istilah-istilah yang muncul di dalam suatu teks karena tidak semua pembaca mengetahui arti/maknanya.
Kalimat deskripsi merupakan sebuah kalimat yang menggambarkan sebuah objek dengan menyebutkan semua aspek yang berkaitan dengan objek tersebut. Sifat-sifat dan juga karakteristik dari benda tersebut akan disebutkan di dalam kalimat deskripsi.
Pelajari lebih lanjut:
Materi mengenai Kalimat Deskripsi pada yomemimo.com/tugas/15647231
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh esakaes dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 05 Nov 22