Berikut ini adalah pertanyaan dari sayapastimasuksurga pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Cermati kutipan teks berikut!Keduanya lalu beranjak pulang, karena matahari mulai tenggelam. Mereka sama-sama
belajar hari itu. Pak Tua, si orang bijak itu, melangkah penuh keyakinan untuk kembali
menyimpan "segenggam garam", untuk anak muda yang lain, yang sering datang padanya
membawa persoalan jiwa. Pak Tua sangat yakin, setiap masalah bisa diselesaikan.
28. Setting waktu dan suasana pada kutipan teks cerita tersebut adalah ....
a. sore hari, bersemangat
c. siang hari, menyedihkan
b. pagi hari, mengharukan
d. malam hari, mengejutkan
belajar hari itu. Pak Tua, si orang bijak itu, melangkah penuh keyakinan untuk kembali
menyimpan "segenggam garam", untuk anak muda yang lain, yang sering datang padanya
membawa persoalan jiwa. Pak Tua sangat yakin, setiap masalah bisa diselesaikan.
28. Setting waktu dan suasana pada kutipan teks cerita tersebut adalah ....
a. sore hari, bersemangat
c. siang hari, menyedihkan
b. pagi hari, mengharukan
d. malam hari, mengejutkan
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
a. sore hari bersemangat
Penjelasan:
maaf ya kak kalo salah ;)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh awati812363 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 30 May 21