Berikut ini adalah pertanyaan dari rodonadeak pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Sorry, Rin! Gue bener-bener nggak sengaja!"
Rinta sama sekali nggak ngegubris pembelaan Anya. la masih memandangi poster Blur kesayangannya
yang kini sudah terbagi dua karena robek. "Rin, sorry,ya. Gue....
"Aah! Udah, deh! Pulang, sana!" potong Rinta kesal, matanya sudah sembap, hampir nangis. Anya
nggak mau memperburuk keadaan. Ia pun langsung keluar dari kamar Rinta dan bergegas pulang.
Tuliskan 2 unsur intrinsik dan bukti dari penggalan teks di atas!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
2 Unsur Intrinsik dalam teks teraebut, yaitu:
1. Perwatakan
- Watak Rinta adalah antagonis (lawan dari protagonis)/egois. Bukti penggalan kalimatnya: "Apa-apaan sih, elo? Posternya kan jadi sobek!!!". dan "Rinta sama sekali nggak ngegubris pembelaan Anya. la masih memandangi poster Blur kesayangannya yang kini sudah terbagi dua karena robek.
2. Latar
- Dalam teks itu, terdapat latar tempat. Latar tempatnya adalah kamar Rinta. Bukti penggalan kalimatnya: "Anya
- nggak mau memperburuk keadaan. Ia pun langsung keluar dari kamar Rinta dan bergegas pulang.
Penjelasan:
Dalam sebuah teks cerpen, ada unsur intrinsik dan ekstrinsik.
Unsur Intrinsik adalah unsur yang terdapat di dalam isi teks tersebut. Misal, alur cerita, tokoh, latar, dll.
Sedangkan, unsur ekstrinsik adalah unsur yang teedapat di luar isi teks tersebut yang berkaitan dengan keadaan sosial ataupun keadaan penulis. Misal, latar belakang pengarang, nilai-nilai sosial, dll.
SEMOGA MEMBANTU, YA!
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agungdwi112233 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 14 Jul 21